Kumpulan Puisi Hari Ibu Terbaru 2012
Judul: Bunda
Dikala kusebut namamu
Tampak olehku wajah manismu
Senyummu menyiratkan kasih sayang
Sinar matamu melambangkan ketulusan
Bunda
Kau laksana sang surya
Menerangi relung-relung jiwa
Kau bagaikan embun pagi
Menyejukkan kedamaian hati
Oh bundaJudul: Laksana Cintamu
Jasamu tiada tara
Manjamu melambangkan cinta
Meski kini kau telah tiada
Bayangmu selalu menyapa
Kasihmu hidup sepanjang masa
Ibu,,
jika memang dengan aku menjelma angin,
lantas kau dapat merasakan kesejukan itu,,
akan ku lakukan itu untukmu,,
aku tak tau akan seberapa berharganya hidupku bila tanpamu..
Karena Yang ku tau,,
kau mampu membuat cinta ini semakin besar..
Kau t’lah banyak berjuang untukku,, untuk nafasku..
Kalaupun aku bisa menciptakan sedikit senyuman itu,,
mungkin itu tak kan pernah sebanding dengan apa yang kau lakukan untuk hidupku..
Aku selalu berharap,, Tuhan tak pernah ambil senyum itu darimu
Percayalah,,Judul: Demi Cintaku
aku mencintaimu dengan hati,,
dengan hati yang tak bisa ku sematkan pada wanita selainmu
dan aku menyayangimu dengan nada,,
dengan nada yang tak bisa ku harmonikan pada yang lain..
Surgaku yang berada di bawah telapak kakinya
Jiwa ragaku dari buaian teremban berat di pundaknya
Yang slalu berharap sesuatu yang ter baik untukku
Yang penuh derai air mata jika melihatku sedih seperti ini
Dosakah diriku ???Maafkan aku!!!! Bunda
ku kasihi ku sayangi ku rindui ku cintai dirinya
Di saat yang sama ku luluh lantah hanya karna di lupakan orang lain
Mungkin ia bilang diriku bodoh jika tahu semua hal ini
Di saat wanita pilihan yang ku sayangi lebih memilih orang lain
Atas nama cintaku padamu
0 Response to "Kumpulan Puisi Hari Ibu Terbaru 2012"
Posting Komentar
Silahkan Sampaikan Komentarnya Sob